Pada Aksi Indonesia 2022 selain menampilkan tausyiah dari para peserta Aksi, ada juga penampilan khusus dari para Selebriti dan Komedian Indonesia yang akan bertausyiah dalam "Komedian Ber-Aksi” serta “Keluarga Ber-AKSI”. Selain itu, ada beberapa segmen yang akan disajikan oleh Aksi Indonesia 2022 diantaranya adalah “Grebek Sahur” dan “Artis Bertanya AKSI Menjawab”.
Berikut 9 Peserta yang lolos dari top 12 :
Kloter Firdaus (18-19 April)
Alif Silfia Luthfiyah dari Pati Jawa Tengah
Dede Ilyas dari Garut Jawa Barat
Arji Andika dari Cilacap Jawa Tengah - Wassalam
Kloter 'Adn (20-21 April)
Rena Reni Kembar dari Bandung Jawa Barat
Muhammad Shoniful Hadi dari Malang Jawa Timur
Muhammad Syihabuddin dari Jakarta DKI jakarta - Wassalam
Kloter Na'im (22-23 April)
Natasya Emylia Hidayat dari Mojokerto Jawa Timur
Anugrah Cayhadi dari Batubara Sumatra Utara
Rudini dari Samarinda Kalimantan Timur- Wassalam
#Lihat pula : Top 24 Peserta AKSI 2022 - Akademi Sahur Indonesia