Sebanyak 31 peserta yang berhasil lolos dari babak eliminasi kembali menunjukkan kemampuan mereka di depan juri. Indonesian Idol babak Sing for Your Life digelar, Selasa, (29/10/2019) pukul 21.00 WIB. Kali ini, peserta harus meyakinkan juri bahwa mereka pantas lolos ke babak spektakuler. 31 peserta tampil di panggung yang lebih besar, mereka ditantang untuk bernyanyi dan diiringi musik dari homeband.
Dalam hal ini, peserta juga turun tangan untuk menciptakan melodi yang pas dengan suara mereka. Setelah menampilkan kemampuan terbaik mereka di depan juri, peserta akan dipanggil dan diberi keputusan. Momen tersebut menjadi saat-saat menegangkan. Nasib peserta di ajang Indonesian Idol ditentukan saat itu juga. Penampilan pertama dibuka oleh Esther yang menyanyikan lagu Pretty Young Thing yang dipopulerkan oleh Michael Jackson. Dari 31 peserta, 23 kontestan berhasil masuk ke babak TOP 23. Mereka akan kembali bersaing di babak show case.
Berikut Daftar Lengkap 31 Peserta Indonesian Idol 2020 :
1 Mahalini Raharja
2 Ainun Irsani
3 Novia Bachmid
4 Ziva Magnolya
5 Lyodra Ginting
6 Tiara Anugrah
7 Agseisa Galuh
8 Raja Giannuca
9 Mirabeth Sonia
10 Samuel Cipta (Tereliminasi)
#Lihat pula : Keisha Levronka (tereliminasi)
Indonesian Idol (musim kesepuluh) adalah musim kesepuluh dari acara televisi realitas pencarian bakat Indonesian Idol yang mulai mengudara di RCTI pada tanggal 7 Oktober 2019 setiap Senin dan Selasa pukul 21.00 WIB. Proses audisi utama digelar di 5 kota besar di Indonesia, yaitu Bandung, Yogyakarta, Surabaya, Medan, dan Jakarta. #Lihat pula : Biodata Prinsa Shafira Indonesian Idol 2019 mengundurkan diri